- Lomba Tumpeng sambut HUT SMP Negeri 33 Purworejo yang ke 29
- Pengumuman Pembentukan Dewan Pendidikan Kabupaten Purworejo periode tahun 2025-2030
- DEKLARASI 7 KEBIASAAN ANAK INDONESIA HEBAT
- Asyiknya Makan Kue Lebaran di Sekolah
- Silaturahmi dan Halal Bi Halal Jajaran Korwilcambidik Kecamatan Bagelen
- Kegiatan Pesta Siaga Kwarran Gebang Tahun 2025, Latih Kekompakan dengan Penuh Keceriaan
- SD NEGERI KEDUNGLOTENG PERINGATI HARI PEDULI SAMPAH NASIONAL
- Technical Meeting Peserta Pemeran Museum Bersama di Museum Tosan Aji
- Hari Pertama Masuk Sekolah Silaturrahmi Keluarga SDN Roworejo
- SYAWALAN (Halal Bi Halal & Makan Bersama) SD Negeri 1 Pangenjurutengah
survei Gedung KB Kasih Ibu Kecamatan Butuh yang tertimpa bencana ambrol

Kegiatan survei Gedung KB Kasih Ibu Kecamatan Butuh yang tertimpa bencana ambrol di salah satu ruangan kelas, kejadian pada malam hari, pada saat kami meninjau Lokasi puing-puing bangunan sudah dibersihkan, dan pembelajaran dialihkan ke rumah warga di teras rumah demi keamanan anak-anak. Melihat bangunan tersebut menurut penilaian kami sudah termasuk kategori rusak berat sehingga dari hasil pantauan kami, sekolah tersebut akan kami usulkan bantuan rehabilitasi Gedung pada tahun anggaran 2026, semoga usulan kami disetujui oleh Bapeda dengan harapan Gedung yang sudah direhab bisa digunakan anak-anak kembai. Kondisi saat ini jumlah anak ada 16 dengan dua orang guru. Hadir dalam kegiatan tersebut adalah Kepala Sekolah, Guru, wali siswa dan ketua Himpaudi Kecamatan Butuh.